News

News

MediaMU.COM

Apr 26, 2024
Otomatis
Mode Gelap
Mode Terang
Breaking
Babak I Perempat Final Piala Asia U-23: Indonesia Unggul 2-1 atas Korea Selatan Inilah Doa untuk Mengharap Kemenangan Timnas U-23 Indonesia Melawan Korsel di Piala Asia PP Muhammadiyah Apresiasi Sikap Kenegarawanan Anies dan Ganjar Haedar Nashir: Indonesia Harus Dibangun dengan Pemikiran Moderasi dan Multi Perspektif Pasca Putusan MK, Abdul Mu'ti Apresiasi Sikap Anies-Muhaimin dan Ganjar-Mahfud FLC PWM DIY dan SDN Karangsari Kolaborasi Tingkatkan Motivasi Belajar Anwar Abbas Harap Muhammadiyah-NU Bersatu Hadapi Peralihan Peradaban Ketum PP Pemuda Muhammadiyah Minta Semua Pihak Hormati Putusan MK Inilah Makna Syawalan Bagi Cabang Ranting dan Masjid Berkemajuan Sukses di DPD RI, PWM DIY Siapkan Kader-kader Terbaiknya di Pilkada Serentak 300 Warga Muhammadiyah Ngaglik Hadiri Syawalan, Siap Bangun SMP Muhammadiyah yang Pertama Timnas U-23 Menang Lawan Australia Berkat Mahasiswa Muhammadiyah, Inilah Komentar Syauqi Soeratno Dukung Timnas U-23 di Piala Asia, PP Muhammadiyah Gelar Nonton Bareng Ragam Cerita Posko Mudikmu Tempel: Insiden Minibus dan Evakuasi Pemudik Terlantar Haedar Nashir: Puasa Ramadan Memberikan Nilai Tengahan Bagi Umat Muslim Alumni Sekolah Muhammadiyah Harus Punya Nilai Lebih Dan Beda Video Pendeta Gilbert Viral dan Tuai Polemik, Ini Respons Sekum PP Muhammadiyah Agus Taufiqurrahman: RS Muhammadiyah Berazaskan Kasih Sayang, Berpihak Pada Dhuafa Jamu PP Aisyiyah, Haedar Nashir Berpesan Untuk Dekatkan Dakwah dengan Masyarakat Lazismu bersama MPM PP Muhammadiyah Salurkan 1000 Paket Zakat Fitrah dan Fidyah

Ketum PP Tapak Suci Hadiri Jalan Gembira Milad 106 Muhammadiyah di Kulon Progo

KULONPROGO — Muhammadiyah telah berusia 106 tahun(18 November 1912 – 2018), tema milad tahun ini “Ta’awun untukNegeri”. Dalam memeriahkan milad tahun ini Pimpinan Daerah MuhammadiyahKulon Progo mengadakan jalan gembira keliling kota Wates pada sabtu (8/12)dengan start dan finish di Alun – alun kota Wates. Acara ini dimeriahkan Drumband HW Wreda Kulon Progo dan Marching Band dari SMK Muhammadiyah 1 Temon.

Acara ini dibuka oleh wakil bupati Kulon Progo, Drs. H. Sutedjo, dalam sambutanya menyampaikan mari bergembira dalam jalan gembira milad muh 106. Kontribusi warga Muh Kp sudah tidak diragukan lagi dalam bermitra bersama pemerintah membangun KP, mari kita lanjutkan semangat Bertaawun utk negeri.

Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kulon Progo, Dr. Jumarin, M.Pd. dalam sambutannya menyampaikan kita sebagai warga Muhammadiyah harus enthengan “Nyah-Nyoh” seperti tema Milad Muhammadiyah 106 Taawun untuk negeri.

Ketua Umum Tapak Suci Putera Muhammadiyah, M. AfnanHadikusumo menyempatkan hadir di acara ini sekaligus sangat mengapresiasi acarajalan sehat yang diadakan PD Muhammadiyah Kulon Progo yang sangat meriah ini.Sebagaimana jargon milad Muhammadiyah yang ke 106 yakni taawun untuk negeri.Maka segenap kader dan warga Muhammadiyah sudah selayaknya untuk saling bantumembantu dalam kebaikan guna mengatasi kesulitan akibat kondisi negara saatini.

Sebagai Ketua PP Tapak Suci M. Afnan Hadikusumo menyampaikanucapan terima kasih yang sebesar besarnya kepada Pimda Tapak Suci Kulon Progoyang telah membantu kelancaran acara milad ini. Semoga makin jaya dan makinsukses.Angkatan Muda Muhammadiyah (AMM) Kulon Progodari Ranting, Cabang hingga Daerah juga ikut mensukseskan acara jalan gembiraini. Di acara jalan gembira itu disediakan berbagai macam doorprize dariberbagai sponsor yang ada di Kulon Progo. Selain AMM juga Amal usahaMuhammadiyah (AUM) yang ada di Kulon Progo ikut memeriahkan acara jalan sehatini.


Comment

Your email address will not be published

There are no comments here yet
Be the first to comment here